Edit Foto Pasangan Ala Photobooth! Prompt Gemini AI Pasangan Terbaru Oktober 2025 Ini Wajib Kamu Cobain

prompt gemini ai pasangan
Prompt Gemini AI pasangan terbaru Oktober 2025 Foto: Gemini AI/Net - radargarut.id
0 Komentar

RADARGARUT.ID – Siapa sih yang saat ini masih belum kenal sama Gemini AI?

Gemini AI adalah sebuah kecerdasan buatan dari Google yang saat ini jadi ramai di perbincangkan.

Bukan tanpa sebab, Artificial Intelligence ini jadi viral karena bisa mengedit gambar dengan mudahnya loh.

Baca Juga:Ubah Foto Kamu Jadi Keren! Pakai Prompt Gemini AI Foto Sendiri Close Up Ini9 Prompt Gemini AI Edit Foto Mesra Berdua Dengan Pacar, Hasilnya Realistis!

Berkat penggunaannya yang mudah, Gemini AI jadi sering digunakan oleh orang-orang untuk edit foto mereka, khususnya edit foto pasangan.

Edit foto menggunakan Gemini AI sudah menjadi tren di kalangan anak muda khususnya untuk tampil modis dan keren.

Mulai dari edit foto ala photobooth, foto studio, polaroid, dan prawedding, sudah banyak prompt yang bisa digunakan untuk edit foto bareng pasangan kalian.

Untuk cara edit agar tampil mesra bersama pasangan pun mudah, kamu cukup masukkan foto kamu dan pasangan kamu kemudian mengisi perintah atau prompt.

Begini Cara Editnya

  1. Buka website Gemini AI, https://gemini.google.com/
  2. Upload foto kamu dan pasangan kamu dengan cara klik logo “+” pada menu
  3. Masukkan prompt yang bisa kamu buat sendiri atau menyalinnya di bawah
  4. Submit

Mudah kan? Sekarang saatnya kamu coba lakukan dengan menyalin prompt Gemini AI Pasangan ala photobooth terbaru oktober 2025 ini.

Prompt Gemini AI Pasangan Ala Photobooth Terbaru

Photobooth Background Grafiti

Outfit Hitam-Putih

Jadikan foto ini pasangan romantis di Photobooth

Potret vertikal rasio 9:16, ultra-realistic dengan efek kamera ponsel jadul resolusi rendah. Seorang wanita muda Indonesia berusia 22 tahun dengan kulit putih mulus, memakai makeup natural flawless dengan sentuhan pink lembut di pipi dan bibir. la mengenakan OOTD kekinian berupa baju cardigan putih, dalaman hitam, rok hitam, hijab hitam, sneakers putih tebal, serta aksesori topi koboy.

Baca Juga:Eksklusif! 7 Prompt Gemini AI Terbaik untuk Foto Hanbok Bareng Bias, Hasilnya FIX Jadi Orang KoreaPrompt Gemini AI Ini Bikin Anak Laki-laki Tampil lebih Keren. Begini Caranya

Pose penuh ekspresi Gen Z: satu jari menutup mulut, mulut sedikit terbuka, tangan lain membentuk pose pistol. Ekspresi wajah natural, mata fokus ke kamera dengan vibe percaya diri dan ceria. Dan Di sampingnya Seorang pria muda Indonesia berusia 22 tahun dengan kulit putih mulus, la mengenakan OOTD kekinian berupa outift : kaus polo putih dengan logo kecil bagian dada, celana hitam, sepatu putih tebal, serta aksesori topi koboy.

0 Komentar