Sekda Garut Tekankan Pengadaan Barang/Jasa Puskesmas Harus Sesuai Aturan dan Berorientasi Pelayanan

Sekda Garut Warning Puskesmas: Taat Aturan Pengadaan Barang/Jasa dan Hindari Kesan Pelayanan Buruk
Sekda Garut Warning Puskesmas
0 Komentar

Nurdin menegaskan, bahwa yang diutamakan ialah layanan kepada masyarakat, agar tidak ada kesan buruk dari pelayanan puskesmas.

“Kemudian saya juga menyampaikan kepada mereka, agar mereka bisa mengadepankan sekali lagi layanan kepada masyarakat. Layanan terbaik mereka kepada masyarakat, sehingga tidak terkomunikasi pelayanan judas lah, itu tidak boleh,” tegasnya. (Muhamad Rizka)

0 Komentar