Harga Emas Pegadaian Hari Ini Naik atau Turun? Cek Update Terbaru dan Tips Investasinya

harga emas pegadaian hari ini naik atau turun
Apakah harga emas pegadaian hari ini naik atau turun? selengkapnya disini! Foto: Web sahabat.pegadaian.co.id - RadarGarut.id
0 Komentar

RADARGARUT.ID – Memantau Harga emas setiap hari adalah hal penting, apalagi bila anda berinvestasi atau menabung melalui pegadaian. Karena pergerakan Harga bisa menentukan apakah saatnya membeli dan menjual.

Jadi apakah harga emas Pegadaian hari ini naik atau turun? Karena informasi ini penting karena mempengaruhi keputusan keuangan anda.

Pegadaian sendiri menyediaka dua produk Utama, yaitu tabunagan emas dan emas Batangan. Dengan tabungan emas, anda dapat membeli pecahan kecil, sedangkan emas Batangan terdapat dua mereka seperti Galeri24 dan UBS.

Baca Juga:Santorini nya Jawa Barat! Jelajahi Keindahan Wisata Karang Potong yang Sedang ViralLiburan Anti Mainstream: Jelajahi Tempat Hits di Garut yang Sedang Naik Daun

Kedua merek tersebut berbeda dengan acuan nasional yang sering dipakai produk Antam. Karena perbedaan merek dan biaya produksi, pergerakan Harga di Pegadaian bisa berbeda dengan Antam.

Data Harga emas Pegadaian hari ini

Menurut data resmi dari Pegadaian, untuk Tabungan emas tercatat Harga beli sebesar Rp 22.860 per 0,01 gram, dan harga jual Kembali sebesar Rp 22.050 per 0,01 gram.

Sedangkan harga emas Batangan merek Galeri24 dan UBS, pada hari ini, Kamis, 6 November 2025, tercatat rincian harga nya sebagai berikut.

DenominasiGaleri24UBS
0,5 gramRp 1.242.000Rp 1.282.000
1 gramRp 2.368.000Rp 2.371.000
2 gramRp 4.666.000Rp 4.705.000
5 gramRp 11.581.000Rp 11.625.000
10 gramRp 23.099.000Rp 23.129.000
25 gramRp 57.605.000Rp 57.707.000
50 gramRp 115.121.000Rp 115.177.000
100 gramRp 230.128.000Rp 230.264.000
250 gramRp 571.661.000Rp 575.488.000
500 gramRp 1.143.322.000Rp 1.149.624.000
1.000 gramRp 2.286.644.000

Dari angka-angka ini terlihat bahwa disbanding hari sebelumnya, harga untuk produk Galeri24 dan UBS cenderung stagnan atau sangat sedikit berubah. jadim untuk saat ini harga emas pegadaian pada hari ini tidak naik secara signifikan, tapi relative stabil.

Perubahan harga emas di Pegadaian di pengaruhi berbagai factor. Salah satu nya adalah factor global, seperti kondisi ekonomi dunia, suku bunga di Amerika Serikat, dan nilai tukar dolar yang berdampak ke rupiah.

Bila dolar AS menguat, maka emas local akan agak tertahan karena biaya konversi naik. Begitu pula jika rupiah melemah, maka produk impor seperti emas batangan akan mengalami tekanan kenaikan biaya.

Waktu yang tepat untuk membeli atau menjual

Jika anda ingin membeli emas melalui Pegadaian, dan melihat bahwa harga hari ini relative stabil atau sedikit naik, maka jika anda berniat jangka Panjang, anda dapat membelinya.

0 Komentar