8. Geplak
Selain di Bantul di Bandung juga memiliki makanan khas tradisional Geplak yang terbuat dari campuran kepala parut, gula, dan kadang tepung ketan. Geplak ini memiliki rasa manis autentik dan bertekstur renyah.
9. Biji Kopi
Untuk para pecinta kopi ternyata Bandung juga memiliki biji kopi berkualitas yang bisa dijadikan oleh oleh, kopi dari Siwidey dan Pangelangan yang sangat terkenal dengan rasanya khas manis sedikit asam nagih.
10. Gepuk
Gepuk adalah salah satu makanan khas Bandung, terbuat dari olahan daging sapi yang di masak dengan bumbu khas. Kemudia daging tersebut di gepuk hingga seratnya terurai kemudia di goreng.
Baca Juga:Harga Emas Antam di Pegadaian Hari Ini Terbaru Kamis, 6 November 2025, Cek Selengkapnya!Darajat Pass Tempat Wisata Wajib di Garut: Ada Kolam Renang Air Panas hingga Outbound
Memiliki rasa mirip dengan ambon hanya saja berbeda dalam tampilannya, cocok dinikmati dengan nasi hangat atau sebagai cemilan.
Itu dia hanya sebagian makanan khas Bandung yang bisa anda bawa pulang dan pastinya tahan lama cocok untuk stok. Karena kota ini di kenal dengan beragam kulinernya masih banyak oleh-oleh lainya yang tak kalah lezat menggiurkan.
