Sensasi Kuliner Estetik di Garut: Tempat Makan Instagramable yang Lagi Viral!

tempat makan di garut yang instagramable
2 Rekomendasi tempat makan di Garut yang Instagramable, informasi selengkap nya disini! Foto: Akun Instagram @coregarden.id - RadarGarut.id
0 Komentar

Terdapat kolam ikan di Bawah tempat makan berbentuk perahu. Anak anak pasti happy karena bisa sambil memberi makan ikan – ikan yang ada. dengan tempat nya yang nyaman, siapa saja pasti betah datang kesini.

Restoran ini menawarkan berbagai macam menu masakan Sunda. Untuk yang datang Bersama keluarga, menu yang direkomendasikan adalah paket komplit timbel, karena dalam paket ini sudah komplit terdapat nasi liwet dan lauk.

Fasilitas di resto ini sangat lengkap, terdapat mushola yang nyaman dan ada juga tempat untuk membeli oleh – oleh khas Garut yang lengkap, dari jaket kulit hingga makanan ada disana.

Baca Juga:3 Tempat Makan di Garut View Sawah yang Bikin Suasana Makan Makin Adem!Editan Nggak Kaleng-Kaleng! Prompt Gemini AI Anak Cowok yang Lagi Hits

Restoran Cibiuk buka setiap hari pada pukul 09.30 WIB sampai 18.00 WIB. Lokasi rumah makan ini di Jalan Otista No.321, Pananjung, Kecamatan Taragong Kaler, Kabupaten Garut, Jawa Barat.

Kedua tempat makan yang sudah disebutkan diatas, memiliki keunikan nya masing-masing. Coba datang kedua tempat nya secara bergantian dan mendapatkan banyak foto-foto di spot instagramable nya.

0 Komentar