RADARGARUT.ID – Dengan perkembangan teknologi saat ini, semua pekerjaan menjadi lebih mudah dan efisien terutama dalam mengedit foto. Tidak perlu menggunakan jasa professional atau belajar photoshop terlebih dahulu untuk bisa menciptakan foto aesthetic bareng pasangan.
Cukup menggunakan Gemini AI kini kamu bisa mengedit foto dengan mudah dan cepat sesuai dengan keinginan kamu tanpa harus menggunakan jasa professional lagi. Gemini AI bukan cuma menghasilnya teks atau narasi saja tapi juga bisa mengedit foto yang hasilnya ama seperti jasa professional.
Hanya menggunakan foto sederhana dan menuliskan prompt dengan jelas maka AI akan menciptkan foto sesuai dengan keinginan kamu. Begini caranya
Berikut langkah mengedit foto menggunakan Gemini AI:
Baca Juga:Ini Dia Prompt Gemini AI Yang Bikin Foto Jadi Lebih Aesthetic!D'Leuwi : Tempat Makan Murah Dengan Hidangan Kampung Yang Lezat Bikin Nostalgia
1. Download aplikasi Gemini AI atau kalian bisa juga membuka gemini ai di web.
2. Lalu masuk pada aplikasi atau laman web Gemini AI, klik tanda (+) untuk me nambahkan foto kalian, gunakan foto yang beresolusi tinggi, fokus dan jelas lalu unggah.
3. Setelah mengunggah foto kalian bisa masukan prompt di bawah ini :
– Prompt foto bareng pasangan ala Polaroid“Buatlah gambar yang diambil dengan kamera Polaroid. Foto tersebut harus terlihat seperti foto biasa, tanpa subjek atau properti yang jelas. Foto tersebut harus memiliki sumber cahaya yang konsisten, seperti lampu kilat dari ruangan gelap, yang tersebar di seluruh foto. Jangan ubah wajah. Ganti latar belakang di belakang kedua orang tersebut dengan tirai putih. Dengan cowo itu berdiri disamping saya menghadap saya, dan jangan merubah foto atau ekspresi wajah.”
Selain prompt bareng pasangan ala polaroid kamu juga bisa gunakan prompt ini untuk iku tren foto bucin bareng pasangan.
– Prompt foto bareng pasangan ala photobooth”Edit foto tersebut pertahankan detail wajah asli dari foto referensi tanpa mengubahnya di dalam ruangan foto booth kecil dengan dinding abu-abu polos dan lantai kayu cokelat. Mereka berdiri berdampingan dengan tangan di belakang punggung, sedikit condong ke depan, memiringkan kepala lebih dekat satu sama lain, dan tersenyum secara alami. Foto ini diambil dengan gaya lensa fisheye sudut lebar, efek dinding melengkung, pencahayaan alami yang lembut, dan tampilan alami yang realistis.”