Daftar Wisata Alam di Garut yang Lagi Hits, Nomor 3 Jadi Favorit Banyak Orang!

daftar wisata alam di garut yang lagi hits
Daftar wisata alam di Garut yang lagi hits yang cocok untuk liburan dan healing. Foto: Iko Paundralingga - RadarGarut.id
0 Komentar

Konon, air terjun ini dipercaya sebagai salah satu tangga yang digunakan para dewa untuk menuju kahyangan.

Air terjun ini memiliki panorama alam yang indah dengan udara yang sejuk. Terdapat dua aliran air terjun berdampingan dengan ketinggian sekitar 80 meter.

Untuk sampai ke air terjun, pengunjung perlu berjalan kaki sekitar 15 menit dari area parkir. Meski membutuhkan sedikit usaha, pemandangan yang ditawarkan sebanding dengan perjalanan yang ditempuh.

Baca Juga:Lagi di Garut Bingung Mau Keluar Kemana? 5 Rekomendasi Tempat Wisata Estetik wort it di Kunjungi!Liburan ke Garut Kota, Yuk Intip Apa Saja yang Bisa Kamu Temukan

Harga tiket masuknya sekitar Rp10.000 per orang ditambah biaya parkir Rp5.000.

Lokasinya berada di Kp. Kombongan, Pakenjeng, Kec. Pamulihan, Kabupaten Garut, Jawa Barat.

Itulah daftar wisata di garut yang lagi hits untuk mengisi liburan atau waktu akhir pekanmu. Tempat-tempat ini cocok dikunjungi bersama keluarga maupun teman, sekaligus bisa menjadi untuk melepas penat.

0 Komentar