Seorang Anak Menderita Cerebral Palsy di Kota Garut, Yudha Serukan Bantuan dari Pemkab dan Kemensos

Yudha Puja Turnawan mengunjungi anak penderita cerebral palsy di Garut Kota
Yudha Puja Turnawan mengunjungi anak penderita cerebral palsy di Garut Kota
0 Komentar

“APBD Garut tahun 2025 hanya mengalokasikan Rp220 juta untuk penyandang disabilitas. Jumlah ini sangat tidak memadai jika dibandingkan dengan lebih dari belasan ribu penyandang disabilitas di Kabupaten Garut,” ujarnya.

Untuk itu, Yudha mendorong segera dibentuknya Forum Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan (TJSLP) agar sinergi lintas sektor bisa dimaksimalkan.

Dengan forum ini, kita bisa lebih terkoordinasi. Perusahaan swasta pun bisa lebih mudah menyalurkan bantuan secara tepat sasaran.

Baca Juga:Viral di Medsos Jalan Retak di Cibiuk, Pihak Desa Diminta Uang Rp2 Juta oleh OknumLibur Lebaran 2025, Kunjungan Wisatawan ke Garut Tembus 159 Ribu, Naik 49 Persen dari Tahun Sebelumnya

“Sebagai wakil rakyat, saya percaya bahwa kita bisa bahu membahu mengatasi permasalahan sosial ini, dengan mengoptimalkan semua sumber daya yang ada, baik dari pemerintah maupun sektor swasta.” pungkasnya.

0 Komentar