Aktivis Medsos Unggah Dugaan Pungutan Dana PIP di Garut, Libatkan Oknum Anggota DPR RI?

akun instagram brorondm memposting masalah KIP
akun instagram brorondm memposting masalah KIP
0 Komentar

“di daerah kab.tangerang kec.sukamulya desa penameng ponakan saya di potong 800rbu…disini lebih parah…” Ujar akun @rijalsyah244.

Sebagai informasi, Ronald A. Sinaga belakangan ini rajin mengkritik melalui media sosialnya ketika terjadi dugaan pungutan liar, termasuk di sekolah. (erf)

0 Komentar